Canon iP1900 series |
Error 5100 ini biasa dialami oleh printer yang telah dipasang sistem infus tapi yang tidak pakai infus juga.
Penyebab :
- Kertas atau benda asing tersangkut pada saat mencetak / memprint
- Catridge tidak terbaca / terdeteksi
- Selang infus menghalangi rumah catridge (Carriage)
Perbaikan :
- Bila penyebab no. 1 dan 3, anda tinggal merapihkan kertas yang tersangkut dan selang infus, pastikan kondisi printer dalam keadaan mati (bisa dengan menekan tombol on/off atau cabut kabel power). Setelah itu nyalakan kembali.
- Pada kasus no. 2, turn off printer dan buka catridge, bersihkan sirkuit dan mulut catridge dengan tisu kering, pastikan sirkuitnya bebas dari noda tinta. pasang kembali dan nyalakan printer.
semoga bermafaat.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar